Ayub 26 - Alkitab Versi BorneoSiapakah dapat faham kebesaran Allah? 1 Maka Ayub menjawab, 2 “Betapa engkau menolong orang yang tidak kuat! Betapa engkau membantu lengan yang tidak bertenaga! 3 Betapa engkau memberikan nasihat kepada orang yang tidak berhikmah, dan menyatakan kebijaksanaanmu dengan limpahnya! 4 Kepada siapakah kaunyatakan kata-kata itu? Gagasan siapakah yang kauutarakan? 5 Arwah-arwah gementar di bawah air, di bawah segala penghuni air. 6 Alam kubur telanjang di hadapan Allah dan tempat kebinasaan pun tidak ada tudungnya. 7 Dia membentangkan utara di atas kekosongan, Dia menggantungkan bumi di atas kehampaan. 8 Dia membungkus air di dalam awan-Nya, tetapi awan itu tidak koyak olehnya. 9 Dia menutupi muka arasy-Nya, dan membentangkan awan-Nya ke atasnya. 10 Dia membuat batas melingkar pada permukaan air sampai ke hujung perbatasan antara cahaya dengan gelap. 11 Tiang-tiang langit berayun-ayun dan tercengang-cengang oleh herdik-Nya. 12 Dia menggelorakan laut dengan kekuatan-Nya dan meremukkan Rahab dengan hikmah-Nya. 13 Oleh Roh-Nya langit menjadi cerah, tangan-Nya menembusi ular yang meluncur. 14 Sesungguhnya, semua itu sekadar pinggiran jalan-Nya. Alangkah lembut bisikan yang kita dengar tentang Dia, tetapi siapa dapat memahami guruh keperkasaan-Nya?” |